- Gunakan DB Browser for SQLite. Download disini : https://sqlitebrowser.org/dl/. Pakai aja yang portable.
- Klik open database dan arahkan ke file "cyberindoserver\data\data.s3db". Pilih all files jika filenya tidak terlihat.
- Klik Browse Data, lalu pilih tbl_Computer di bagian table. Tambahkan nama pc, ip address, mac address dst.
- Lalu pilih tbl_ComputerGroup di bagian table dan tambahkan index, ComputerIdx, GroupId.
- Setelah selesai klik write changes.
- Restart services cafe console agar pc tersebut masuk ke dalam cafe console.
No comments:
Post a Comment